Membuat Read More Otomatis

Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat read more secara keseluruhan untuk semua postingan yang kita buat, agar terlihat lebih rapi pada tampilan home atau tampilan utama. Berikut langkah – langkah dalam membuat read more otomatis : Silahkan login ke blogger terlebih dahulu. Klik Tata Letak. Kemudian klik Edit HTML. Centang Expand Template Widget. Letakkan...
Read More..

Situs Jejaring Pertemanan Terbesar

Setelah pada tanggal bersejarah, 29 April 2008 Facebook melampaui Myspace untuk peringkat Alexa, pada data keluaran comScore terlihat juga Facebook membuat lompatan dalam hal pertumbuhan banyaknya pengunjung unik. Pada gambar yang ditunjukkan techcrunch, terlihat pertumbuhan yang sangat signifikan di semua benua. Di Indonesia, memang masih didominasi oleh...
Read More..

Keunggulan Aplikasi Web 2.0

Berbagai macam bisnis dengan memanfaatkan teknologi Web 2.0 saat ini semakin berkembang. Meskipun tidak sedikit yang mengatakan bisnis aplikasi Web 2.0 masih belum kelihatan keuntungannya. BusinessWeek dalam suatu artikelnya tentang “The My Space Generation” mengatakan bisnis jejaring sosial semacam MySpace atau Facebook tidak terlihat memiliki model bisnis...
Read More..

Perbandingan Aplikasi Web 1.0 dengan Web 2.0

Sebenarnya tidak ada kesepakatan adanya versi dalam aplikasi web, namun untuk memudahkan pembahasan dan menandai munculnya perkembangan teknologi web, banyak praktisi yang memberi label Web 1.0 dan Web 2.0.  Perbandingan di bawah ini dibuat dari berbagai sumber agar dapat menjelaskan perbedaan antara Web 1.0 dengan Web 2.0 dengan lebih sistematis. No.   ...
Read More..

Aplikasi Web 2.0 Mendukung Media Baru

Akhir-akhir ini era media baru telah mulai bergulir, media massa lama yang didominasi media cetak, radio, dan televisi, menemukan pesaing baru dengan hadirnya teknologi informasi, khususnya internet. Konten yang dihadirkan oleh internet mampu didistribusikan kepada berjuta-juta penggunanya di seluruh dunia pada saat yang bersamaan tanpa mengeluarkan biaya mahal dan waktu yang sangat lama, tampilannya pun sangat menarik dikarenakan teknologi multimedianya...
Read More..

Media Baru (New Media)

Aplikasi www (world wide web) di internet merupakan suatu media jenis baru. Hal itu didorong oleh kekuatan teknologi internet yang dapat menembus batas geografis sehingga kita dapat mencari informasi atau berkomunikasi dengan mudah tanpa harus bersusah payah. Ini disebut media baru karena internet tidak seperti media yang lainnya (media sebelumnya), seperti...
Read More..

Open Source (Sumber Terbuka)

Sumber Terbuka (Open Source) adalah sistem pengembangan yang tidak dikoordinasi oleh suatu individu / lembaga pusat, tetapi oleh para pelaku yang bekerja sama dengan memanfaatkan kode sumber (source-code) yang tersebar dan tersedia bebas (biasanya menggunakan fasilitas komunikasi internet). Pola pengembangan ini mengambil model ala bazaar, sehingga pola Open...
Read More..

Geforce GTS 250 Sama Dengan Geforce 9800GTX+..??

Jakarta, Kali ini kedatangan dua kartu grafis dari Digital Alliance (DA), yakni DA GTS250 512MB dan DA GTS250 1GB. Terlihat dari namanya, perbedaan kedua kartu grafis tersebut hanyalah pada jumlah memori yang diusung. Geforce GTS 250 merupakan jajaran GT200 series paling bungsu dari Nvidia. Konon, GTS 250 hanyalah penggantian nama dari Geforce 9800GTX+, benarkah...
Read More..

Merubah gambar icon blog

Kali ini saya akan memberitahu cara untuk merubah gambar icon blogger pada address bar menjadi gambar yang kita inginkan, agar blog kita terlihat berbeda dengan blog-blog lainnya. Caranya sangat mudah, cara yang saya gunakan pertama kita buat atau kita cari gambar yang kita inginkan, kemudian kita ubah ukuran gambar tersebut menjadi 32x32 pixel atau 24x42 pixel...
Read More..

Membuat Nama Blog Berjalan

Saya ingin menjelaskan bagaimana cara membuat nama blog kita dapat berjalan seperti nama blog saya ini, caranya mudah kok tinggal copy paste aja, berikut langkah-langkahnya. Seperti biasa untuk mengedit blog kita login ke blogger terlebih dahulu, pilih tata letak/lay out, kemudian pilih edit HTML, lalu cari script berikut: <title><data:blog.pageTitle/></title> Ganti...
Read More..

Hubungan Statistika dengan Teknik Informatika

Sebelum kita ketahui hubungan statistika dengan teknik informatika, ada baiknya kita ketahui terlebih dahulu apa itu statistika, agar kita dapat mengetahui lebih jelas hubungannya dengan teknik informatika. Statistika adalah ilmu yang mempelajari bagaimana merencanakan, mengumpulkan, menganalisis, menginterpretasi, dan mempresentasikan data. Singkatnya, statistika...
Read More..

Sejarah Program Perusak Komputer

Teori Virus (1949)Dalam tesisnya, John von Neumann menyatakan bahwa sebuah program komputer dapat menggandakan diri sendiri. Standalone Tool (1982)Rich Skrenta, seorang pelajar berusia 15 tahun, menulis sebuah program dengan nama Elk Cloner yang dapat menyebar melalui sebuah disket. Namun, program ini masih belum memiliki daya rusak. Virus Pertama (1995) Dalam...
Read More..

Array dan Record

ArrayArray adalah sekumpulan data sejenis/setipe yang disimpan dalam sebuah variabel berindeks. Tiap indeks atau subkrips menyimpan sebuah nilai. Indeks dapat berbentuk satu dimensi (one dimensional) atau lebih dari satu dimensi (multi dimensional). Indeks terkecil dimulai dari 0.Cara pendeklarasian veriabel array sama dengan pendeklarasian variabel pada umumnya, yaitu dengan statement DIM hanya nama variabelnya diikuti dengan nilai dalam tanda kurung...
Read More..

Perintah seleksi kondisi dan perulangan

Seleksi Kondisi Dalam BASIC, seleksi kondisi dilakukan oleh statement IF..THEN dan SELECT CASE. Kondisi ini berupa suatu ekspresi yang menghasilkan nilai benar (-1) atau salah (0) saja. Ekspresi biasanya menggunakan relational operator atau logic operator.Bentuk umum statement IF..THEN:  IF kondisi THEN statement 1 [ELSE statement 2] Bentuk lain:IF kondisi 1 THEN [Blok statement 1] [ELSEIF kondisi 2 THEN           ...
Read More..

Merubah domain blogspot menjadi co.cc

Pasti beberapa dari kalian yang mempunyai blog dengan menggunakan blogger atau wordpress ingin sekali menghilangkan domain blogspot.com (untuk blogger) atau wordpress.com (untuk wordpress), karena kata yang terlalu panjang untuk sebuah alamat blog. Di artikel ini saya akan memeberitahukan dan menjelaskan bagaimana cara merubah domain blogspot/wordpress tersebut...
Read More..

Evolusi Sony Playstation

PLAYSTATION PlayStation (bahasa jepang: プレイステーション) adalah konsol permainan grafis dari era 32-bit. Pertama kali diproduksi oleh Sony sekitar tahun 1990. PlayStation diluncurkan perdana di Jepang pada 3 Desember1994, di Amerika Serikat 9 September 1995 dan Eropa 29 September 1995. PlayStation menjadi sangat terkenal sehingga membentuk "Generasi PlayStation"....
Read More..

Menonaktifkan autorun pada USB

Kebanyakan virus yang terdapat pada flash disk atau usb dapat menular ke dalam komputer melalui autorun, pada flash disk yang terkena virus biasanya (tidak selalu) terdapat file autorun.info yang di dalamnya terdapat perintah untuk menjalankan program virus tersebut. Dan kebanyakan orang agar autorun tersebut tidak muncul mereka menekan tombol SHIFT kiri. Hal...
Read More..

10 Game yang membahayakan anak-anak

Lembaga penelitian National Institute on Media and the Family (NIMF), mengeluarkan daftar game yang tidak layak dimainkan oleh para anak. Daftar ini sengaja dibuat berkaitan dengan datangnya musim Liburan. Biasanya di saat liburan, anak-anak akan menghabiskan waktunya dengan bermain video game tanpa pengawasan orang tua sepenuhnya. Menurut mereka, game-game...
Read More..

Emulator PS2 PCSX2 0.9.6

Sudah banyak seri emulator pcsx2 yang telah dibuat, dan sekarang telah dibuat seri pcsx2 0.9.6 yaitu versi terbaru dari pcsx2. Emulator ini sudah lebih stabil dibanding dengan emulator-emulator sebelumnya, setidaknya sudah lebih banyak game-game ps2 yang dapat dimainkan dengan emulator ini tapi tentu saja tidak terlepas dengan kemampuan komputer yang kita miliki,...
Read More..

Emulator EPSXE 170

Epsxe adalah emulator ps1 yang menurut saya paling top daripada emulator-emulator ps1 lainnya seperti Bleem dan CVGS,  pengaturannya pun mudah, tidak seperti emulator ps2 yang harus kita setting terlebih dahulu agar tidak crash dan dapat berjalan dengan lancar. Jika anda ingin memainkan game-game ps1 kembali silahkan gunakan emulator epsxe ini lengkap...
Read More..

Tema untuk Windows XP

Bagi yang menggunakan Windows XP dan mungkin merasa bosan dengan tampilan seperti itu, saat ini tersedia berbagai program yang bisa mengubah hampir semua tampilan windows. Ketika awal-awal muncul Windows Vista, populer dengan tampilan Vista, sehingga muncul software semisal Vista Transformation Pack. Belum lama direncanakan akan muncul windows 7, dan pengguna...
Read More..

Followers

Powered by Blogger